Ini Peringkat Dunia Voli Indoor Putera Indonesia

Bolavoli268 Views

 

Voli putera indoor
Rivan Nurmulki setelah menggondol emas Sea Games Vietnam.

spirit.my.id – Untuk Dekade saat ini, di kawasan Asia Tenggara, voli putera indoor Indonesia masih jawaranya.

Fakta, di dua Sea Games yaitu Manila 2019 sabet medali emas dengan rekor fantastis tak kehilangan satu set pun alias semua lawan dibantai dengan telak 3-0.

Artikel Terkait :

https://spirit.my.id/2022/05/voli-putera-indoor-indonesia-persembahkan-medali-emas.html?m=1

Di Sea Games Vietnam, yang baru saja usai, pasukan Merah Putih, pertahankan emas dengan rekor sempurna.

Namun Kamboja dan Vietnam sedikit menodai clean sheet saat Sea Games Manila lalu, yakni hilang satu set kemenangan, walau keduanya juga ditumbangkan Rivan Nurmulki dan kolega, di babak fase grup Sea Games Vietnam.


Keperkasaan tim voli putera tentu menjadi kebanggaan terlebih para voli mania tanah air.

Dari data tersebut, bagaimana peringkat dunia voli putera Indonesia menurut FIVB (Federasi Bolavoli Dunia).

Timnas voli putera Indonesia, setelah sukses mempertahankan emas Sea Games Vietnam, berada di peringkat 58 dunia. Thailand lebih baik di nomor 56.

Baca Juga :

https://spirit.my.id/2022/05/pengakuan-mengejutkan-dari-kapten-timnas-voli-putra-vietnam-tentang-tim-putra–indonesia.html?m=1

Berikut rangking dunia voli versi FIVB di posisi 5 besar.

Posisi pertama Brazil sebanyak 399 poin, Polandia 384 poin, Rusia 252 poin, urutan empat Perancis dan lima besar terakhir adalah Italia: 312 poin.

Ranking bola voli dunia kawasan Asean (Sea Games 2022) versi FIVB adalah

56. Thailand: 92 poin
85. Indonesia: 38 poin
104. Vietnam: 7 poin
143. Kamboja: 0 poin
143. Malaysia: 0 poin
143. Filipina: 0 poin.

Berita seputar olahraga Jawa Barat dan nasional, baca hanya di sportsjabar.com.

(Res)

See also  Sheilla Pemain Muda Bandung Bank bjb Jadi Qicker Karena Pelatih

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *