Photo Persib.co.id / Barly Isham |
spirit.my.id – Penampilan meyakinkan Becham Putra Nugraha saat laga melawan Persita Tangerang, mendapat perhatian dari pelatih Persib Rene Alberts.
Karena performanya yang ciamik tersebut, sang pelatih mengatakan tidak menutup kemungkinan laga kontra Bali United, yang akan digelar di Stadion In domilk Arena, Sabtu, 18 September 2021, akan dimainkan.
Artikel Terkait :
https://spirit.my.id/2021/09/muhammed-rashid-mengaku-penampilannya-belum-oke.html
Lebih jauh pelatih asal Belanda ini mengatakan, adik dari Gian Zola ini merupakan pemain muda penuh semangat.
“Beckham selalu bermain dengan baik. Seperti yang pernah saya katakan, Beckham adalah pemain yang kami percaya. Dia akan lmendapat kesempatan yang cukup untuk bermain,” katanya.
Menurut Robert, Becham tinggal meningkatkan performanya dan konsisten di setiap pertandingan, ia optimistis pemain jebolan DIKLAT Persib itu akan semakin matang hingga bisa bersaing dengan pemain – pemain senior di pasukan Maung Bandung, julukan Persib Bandung.
Baca Juga :
https://spirit.my.id/2019/12/doni-pemain-voli-timnas-tak-ada-kata.html?m=1
Sang pelatih pun mengakui, kala kontra Persita Tangerang kemarin, Robert menilai, Becham gagal memanfaatkan beberapa peluang hingga tak menciptakan gol bagi Persib.
“Dia melewatkan peluang untuk memberikan passing di pertandingan kemarin. Tapi, dia akan berkembang dengan pesat saat banyak bermain di level saat ini,” jelas Robert.
Sumber : Persib.co.id
(Res)