Acara Yasinan KEMBARA Bisa Menjaga Silaturahmi.

Pendidikan101 Views

reviewnews.id – Keluarga Besar Mahasiswa Kabupaten Bandung Barat
(KEMBARA) DPC Kota Bandung, mengadakan acara  Yasinan, Minggu, (02/09/2018) di Sekertariat
DPC  Kp. Babakan Dangder RT.05/RW.04
Pasir Biru, kecamatan Cibiru Kota Bandung.
Selain dihadiri oleh pengurus KEMBARA, acara dihadiri juga oleh
aktivis PMI rayon Adab, Humaniora dan rayon Psikologis.
Muhammad Toyib, Ketua DPC dalam sambutannya mengatakan rasa
gembira karena kader KEMBARA yang melaksanakan KKN berjalan sesuai harapan.
Sang Ketua berharap, semua kader semakin solid dan eksis di masyarakat.
“Alhamdulilah semua kader kembara yang mengikuti Kkn ini
aktip dan progres disetiap tempat Kknnya, dan selamat datang serta semangat berproses kembali bagi semua kader-kader kembara yang sudah lama berlibur di
rumahnya masing-masing” katanya.
Sementara Rizal Rizki, anggota KEMBARA, meyakini acara
Yasinan ini akan menambah ketakwaan dan solidaritas.
“Acara syukuran ini semoga berkah dan dapat menjaga erat
silaturahim kita antar kader kembara”, tandas Rizal.
 Acara ditutup dengan doa dan makan bersama.
(Miftah Parid Bungsu)

See also  Aktif Di Medsos Itu PositipTapi Harus Tahu Caranya

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *